Manajer berperan penting dalam kemajuan
usaha. Apakah menjadi manajer di usia
muda sulit? Tentu tidak. Sebagaimana
yang diungkapkan agen bola, dengan bimbingan dan pembelajaran yang tepat, pemimpin muda juga
bisa menjadi seorang manajer yang baik. Berikut tips menjadi manajer muda yang
handal :
·
Mencari Mentor.
·
Hal ini menjadi langkah awal
jika ingin menjadi seorang manajer yang handal. Mencari seorang mentor yang
berpengalaman sangat penting. Kita bisa menganut kebiasaan kepemimpinannya. Dan
meminta nasehat tentang kepemimpinan yang baik.
·
Perbedaan Generasi.
·
Sebagai manajer muda kita
sering disepelekan oleh mereka pegawai yang lebih tua. Berikan pengertian
kepada mereka jika anda membutuhkan seseorang yang cerdas, tanggap, empati dan
saling menghormati. Dan buktikan pada mereka jika anda bisa menjadi manajer
muda yang baik dan handal.
·
Pegawai Lama.
·
Bersikaplah rendah hati namun
tetap tegas terhadap para pegawai yang telah lama bekerja. Karena biasanya
mereka menyepelekan anda.
·
Bergaul di Luar Jam Kerja.
·
Ajak karyawan anda makan
bersama atau hang out bersama saat di luar jam kerja, agar mengenal mereka
lebih jauh lagi.
·
Menghargai Perbedaan.
·
Tidak mempermasalahkan
perbedaan usia, gender, ras dan agama. Namun lebih mengepentingkan ide tim anda
di atas perbedaan yang ada.
·
Meraih Kredibilitas.
·
Jangan berhenti belajar dan
terus meraih kredibiliitas yang lebih baik dari sebelumnya.
Hal Lain yang Perlu Anda Lakukan Sebagai Manajer Baru
Berikut ini adalah hal
lain yang perlu dilakukan sebagai menajer baru menurut agen bola :
·
Menjadi manajer baru memerlukan
pemikiran-pemikiran yang baik demi kemajuan tim. Ada banyak hal yang harus kita
lakukan. Berikut adalah hal yang perlu anda lakukan sebagai manajer baru:
·
Berpikir Terbuka.
·
Biarkan semua karyawan
anda tahu pola pikir anda. Dan jangan
membantah setiap apa yang mereka sarankan bagi anda walaupun itu berbeda dari
apa yang anda pikirkan.
·
Melebarkan Jaringan.
·
Mengenalkan diri anda pada
petinggi di departemen lain untuk melebarkan jaringan anda.
·
Mengatur Waktu.
·
Tentukan prioritas sebelum anda
sibuk dengan hal lain. Kita harus pandai-pandai mengatur waktu.
·
Percaya Diri,
·
Faktor ini sangat penting bagi
anda. Percayalah pada kemampuan diri anda. Dan jangan pernah berhenti memberikan
motivasi pada tim anda.
0 comments:
Post a Comment